Menu

Friday, 30 November 2018

PUTERI KERATON


FENOMENA PUISI SI TAKLUK JAGAT

PUTERI KERATON

Image may contain: 2 people, people smiling, close-up

PUTERI KERATON

Indahnya mimpi kelmarin malam
Bertamu Si Puteri seanggun bidadari
Tersenyum manis saling menyapa
Duduk berdua sama bercerita

Tertawa lirih puteri jeita
Bercanda ria bersyair seloka
Tiap aksara menebar pesona
Untaian kidung berirama cinta 
Walau hanya di batas maya 
Lupa rindu lupa segala

Sudah suratan fitrahnya dunia
Mimpi nian indah hanya sementara
Si puteri rupawan melambai pergi
Ikrar berjanji kan ketemu kembali

Bila aku terjaga ... 
Aroma bunga voilces masih tersisa
Dan wangi burahol terasa nyata

Aduhai Puteri Keraton ...
Bertandanglah lagi ke dalam mimpi

Nukilan: Si Takluk Jagat
18 November 2018

No comments:

Post a Comment